Sosialisai Pengaruh Media Video Animasi Kartun Pada Mata Pelajaran IPA Peserta Didikkelas III SdS HKBP 2 Sidorame TA 2023/2024

Paska Sriulina Tarigan, Dhea Gabriella Ritonga, Petronella Sionang Siska Manalu

Abstract


Pembelajaran Ilmu pengetahuan alam (IPA) merupakan salah satu mata pelajaran yang paling penting dalam kurikulum sekolah dasar. Dalam era digital saat ini, teknologi multimedia seperti media video animasi kartun menawarkan potensi besar untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran IPA. Media tersebut memiliki keunggulan visual yang menarik perhatiaan serta mampu menyampaikan informasi secara interaktif dan menyenangkan bagi siswa,masih banyak pengajar yang belum mengembangkan media pembelajarannya yang efektif bagi siswa.Oleh sebab itu,dalam penelitiaan ini akan mengembangkan metode pembelajaran yang menggunakan “Mendia Video Animasi Kartun”. Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan (research and develompent /R&D). Berdasarkan hasil penelitian pengembangan,maka dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran video animasi kartun yang dikembangkan peneliti untuk digunakan sebagai media pembelajaran IPA Materi Ciri-ciri Makhluk Hidup dengan menggunakan model ADDIE (Analysis,Desain,Development,Implementation,and).


Keywords


ADDIE, Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD, Media Video Animasi Kartun

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional