RESPON MAHASISWA TERHADAP LEMBAR KERJA MAHASISWA MODEL INKUIRI GRUP BERBASIS INVESTIGASI (LKM-IGBI) MATERI POKOK HUKUM-HUKUM NEWTON TENTANG GERAK

Jurubahasa Sinuraya, Motlan Motlan, Satria Mihardi

Sari


Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan respon mahasiswa terhadap LKM-IGBI. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa kelas PSPF 2022C Jurusan Fisika Universitas Negeri Medan Angkatan Tahun 2022 yang sedang mengikuti perkuliahan Fisika SMA semester genap tahun perkukiahan 2022/2023 . Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling area sebanyak 30 orang. Instrumen pengumpul data adalah angket respon mahasiswa. Angket respon yang diberikan kepada mahasiswa berisi empat pernyataan yaitu: daya tarik, kemudahan menggunakan, kecukupan konten, dan relevansi konten. Anaisis data menggunakan teknik persentase. Hasil analisis data menggambarkan LKM-IGBI sangat dibutuhkan dalam kegiata pembelajaran yang tergambar dalam respon mahasiswa dalam kategori sangat baik.

Kata Kunci


Respon; lembar kerja mahasiswa; model inkuiri grup; berbasis investigasi

Teks Lengkap:

PDF (English)

Referensi


Anderson, O.W. dan Krathwohl, D.R. (2001). A Taxonomy for Learning Teaching and Assessimng. New York: Addison Wesley Longman, Inc.

Arikunto, S. 2010. Evaluasi Program Pendidikan: Pedoman Teoritis Praktis bagi Praktisi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Arlianti, R. R. Pangestika, & N. Ngazizah. 2021. Analisis respon dan keaktifan peserta didik terhadap pembelajaran daring menggunakan zoom. Jurnal Dharma PGSD. 1(2):94-103.

Choiroh, S. S., Prastowo, S.H.B., dan Nuraini, L. (2020). Identifikasi Respon Peserta Didik Terhadap E-Lkpd Interaktif Fisika Berbantuan Live Worksheets Pokok Bahasan Pengukuran, Jurnal Pembelajaran Fisika, 11(4): 144-150.

Istiqomah, N., B. Supriadi, & L. Nuraini. 2019. Analisis hasil belajar siswa melalui pembelajaran menggunakan LKS berbasis POE (Predict, Observe, Explain) berbantu PhET Simulation. Jurnal Pembelajaran Fisika. 8(4): 248-253.

Khartaningtyas, G. R., dan L. Rosdiana. 2020. Respon peserta didik terhadap keterlaksanaan pembelajaran dengan model pembelajaran guided inquiry. Penda E-Jurnal: Pendidikan Sains. 8(2): 188-193.

Muntazhimah, E. Y. P. Nasution, & S. Y. Ningsih. 2020. Respon siswa sekolah menengah terhadap pembelajaran matematika di era Covid-19. Jurnal Pendidikan Matematika. 8(3): 193-206.

Noprinda, C. T. & S. M. Soleh. 2019. Pengembangan lembar kerja peserta didik (LKPD) berbasis Higher Order Thinking Skill (HOTS). Indonesian Journal of Science and Mathematics Education. 02(2): 168-176.

Restu, I.A., Ariani, T., dan Arini. (2021). Respon Siswa Terhadap Lks Fisika Berbasis Contextual Teaching And Learning Materi Suhu Dan Kalor. SPEJ (Science and Phsics Education Journal), 5(1): 26-33

Sahida, D. 2018. Pengembangan lembar kerja peserta didik berbasis problem based learning berbantuan komik untuk meningkatkan creative thinking skill peserta didik pada materi gerak lurus. Jurnal Eksakta Pendidikan (JEP). 2(1): 9-16.

Sinuraya, J. (2021). Pengembangan Model Pembelajaran Inkuiri Grup Berbasus Investigasi Pada Mata Kuliah Fisika Umum. Disertasi, tidak dipublikasi, Program Pascasarjana Universitas Negeri Medan.

Widoyoko, S. E. P. 2018. Penilaian Hasil Pembelajaran di Sekolah. Yogyakarta: Pustaka Belajar.




DOI: http://dx.doi.org/10.36764/jc.v7i2.1219

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.license.cc.by4.footer##

WA Redaksi 085276821341

atau Klik Icon WA