PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN SPBU PINANG BARIS MEDAN

ARIANTA, DEAN, 1502020037 (2019) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN SPBU PINANG BARIS MEDAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.

[img] Text
SAMPUL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (969kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (134kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (390kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (370kB)
[img] Text
BAB III-V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (655kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (259kB)

Abstract

TTujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh budaya organisasi terhadap komitmen karyawan SPBU Pinang Baris. Penelitian ini dilakukan pada SPBU Pinang Baris yang berlokasi di Jl. Tahi Bonar Simatupang Medan. Penelitian ini dilakukan mulai bulan Juni – Juli 2019. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan SPBU Pinang Baris yang berjumlah 35 orang. Jumlah populasi yang sedikit maka penentuan sampel dilakukan dengan metode sampel jenuh, dimana semua populasi dijadikan sebagai sampel. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah budaya organisasi, sedangkan variabel terikat adalah komitmen karyawan. Analisis data dilakukan secara deskriptif dan analisis regresi linier sederhana. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa budaya organisasi pada SPBU Pinang Baris Medan tergolong dalam kategori sedang, karena nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,33 (sedang) berada pada interval 2,60 – 3,39. Komitmen karyawan pada SPBU Pinang Baris Medan adalah tergolong dalam kategori sedang, karena nilai rata-rata keseluruhan sebesar 3,19 (sedang) berada pada interval 2,60 – 3,39. Budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap komitmen karyawan pada SPBU Pinang Baris Medan dengan nilai t-hitung sebesar 8,939 lebih besar dari t-tabel (1,691). Besarnya nilai pengaruh budaya organisasi terhadap komitmen karyawan konsumen ditunjukkan oleh nilai koefisien determinasi (R²) sebesar 0,708 atau 70,80 % yaitu persentase pengaruh budaya organisasi (X) terhadap komitmen karyawan (Y) adalah sebesar 70,80 %.

Item Type: Thesis/Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Organizational Culture, Employee Commitment
Subjects: 600 Technology and Applied Sciences > 650 Business > 658 General Management > 658.3 Personnel Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN/NIP
Pembimbing IDra. Menanti Sembiring, M.M--
Pembimbing IIRikawati Ginting Munthe, S.E., M.Si--
Department: Menajemen
Depositing User: Mar'atul Qibtiyyah
Date Deposited: 07 Feb 2020 04:46
Last Modified: 18 Nov 2020 08:01
URI: http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/183

Actions (login required)

View Item View Item