SIAGIAN, ANITA SAURMA, 1502020066 (2019) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP TINGKAT KEPUASAN NASABAH PT. PEGADAIAN CABANG SIMPANG LIMUN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.
Text
SAMPUL.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (384kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (98kB) |
|
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (182kB) |
|
Text
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (274kB) |
|
Text
BAB III-V.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (580kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (173kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor bukti fisik ( tangibles), keandalan (reliability), daya tanggap (responsiveness), jaminan (assurance), empati( empathy) seberapa jauh hubungannya dengan kepuasan nasabah pada PT. Pegadaian Cabang Simpang Limun, dan untuk mengetahui faktor yang paling dominan dalam mempengaruhi kepuasan nasabah pada PT. Pegadaian Cabang Simpang Limun. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah kuesioner, yaitu melalui penyebaran kuesioner kepada nasabah PT. Pegadaian Cabang Simpang Limun. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 280 nasabah dan sampel yang diambil adalah 165 orang. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan uji kualitas data, uji asumsi klasik, dan uji hipotesis. Hasil penelitian yang dilakukan mendapatkan variabel daya tanggap dan jaminan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah. Sedangkan variabel bukti fisik, keandalan, dan empati tidak mempunyai pengaruh terhadap kepuasan nasabah.
Item Type: | Thesis/Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Tangibles, Reliability, Responsiveness, Assurance, Empathy, And Customer Satisfaction |
Subjects: | 600 Technology and Applied Sciences > 650 Business > 658 General Management > 658.401 Planning and Strategic Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen |
Department: | ["eprint_fieldopt_department_PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI" not defined] |
Depositing User: | Mar'atul Qibtiyyah |
Date Deposited: | 07 Feb 2020 04:51 |
Last Modified: | 07 Feb 2020 04:51 |
URI: | http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/184 |
Actions (login required)
View Item |