SARUMPAET, ELLI WANINGSI, 1905030279 (2023) PENGARUH MODEL PROBLEM SOLVING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KESEIMBANGAN EKOSISTEM DI KELAS V SD N 101736 MEDAN SUNGGAL. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.
Text
cover elli.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (730kB) |
|
Text
ABSTRAK 1.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (360kB) |
|
Text
BAB 1 Elli.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (580kB) |
|
Text
bab 2 elli.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (710kB) |
|
Text
BAB III -V.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA elli.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (244kB) |
|
Text
L A M P I R A N ELLI.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (790kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hasil belajar siswa yang tanpa menggunakan model problem solving terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS keseimbangan ekosistem. untuk mengetahui bagaimana hasil belajar siswa yang diajar dengan menggunakan model problem solving , untuk mengetahui pengaruh signitifikan penggunaan model pembelajaran problem solving keseimbangan ekosistem di kelas V SD N 101736 Medan Sunggal Tahun Ajaran 2022/2023. Jenis penelitian yang digunakan adalah Quasi eksperimen sampel dibagi menjadi dua kelompok yaitu kelas eksperimen dan kelas kotrol. Penelitian ini telah dilaksanakan jumat 24 maret 2023 di SD N 101736 Medan Sunggal. Setelah melakukan analisis data terhadap hasil penelitian maka diperoleh hasil belajar siswa yang diajar dengan model problem solving pada mata pelajaran IPS mendapatkan nilai rata-rata 51 sedangkan post test nilai rata-rata 63. hasil belajar di kelas kontrol mendapat nilai rata-rata 56 sedangkan nilai posttest nilai rata-rata 71 ada pengaruh yang signitifkan penggunaan model problem solving terhadap hasil belajar siswa. dari uji independen antara dua faktor diperoleh x^2=19,2>x^2¬¬(0,95)(2)= 5,99 maka dapat disimpulkan bahwa H_O ditolak H_l di terima. Sehingga dapat dinyatakan ada pengaruh penggunaan model problem solving pada mata pelajaran IPS keseimbangan ekosistem di kelas V SD N 101736 Medan Sunggal.
Item Type: | Thesis/Skripsi (Skripsi) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | Student learning outcomes problem solving models of social science learning | ||||||||||||
Subjects: | 300 Sosial Science > 370 Education 300 Sosial Science > 370 Education > 372 Elementary Education 300 Sosial Science > 370 Education > 372.2 Elementary School |
||||||||||||
Divisions: | Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD | ||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Department: | Pendidikan Guru Sekolah Dasar | ||||||||||||
Depositing User: | ELLI WANINGSI SARUMPAET | ||||||||||||
Date Deposited: | 03 Jul 2023 07:28 | ||||||||||||
Last Modified: | 03 Jul 2023 07:28 | ||||||||||||
URI: | http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/1919 |
Actions (login required)
View Item |