PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA BILANGAN PECAHAN KELAS V SDN 055972 GUNUNG TINGGI T.P 2023/2024

SITOMPUL, KATERINA YOHANA, 2005030107 (2024) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA BILANGAN PECAHAN KELAS V SDN 055972 GUNUNG TINGGI T.P 2023/2024. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.

[img] Text
COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (566kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (411kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (573kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (572kB)
[img] Text
BAB III-V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (197kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika tanpa menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw, 2) Pengaruh hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika dengan menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw. 3) Pengaruh signifikan penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matematika di kelas V SDN 055972 Gunung Tinggi Tahun Pelajaran 2023/2024. Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen semu. Penelitian yang dilaksanakan bulan Desember 2023. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri 055972 Gunung Tinggi banyaknya 41 orang. Adapun sampel penelitian adalah kelas VA sebanyak 22 orang sebagai kelas kontrol dan kelas VB sebanyak 19 orang sebagai kelas eksperimen. Teknik pengumpulan data menggunakan pretest dan posttest. Teknik analisis data menggunakan uji normalitas, homogenitas, dan uji hipotesis independen dua faktor. Hasil penelitian sebagai berikut: (1) Berdasarkan uji normalitas kelas kontrol diperoleh L0 < L(0.05)(22) atau 0,134 < 0,173 untuk ᾳ = 5% dari jumlah siswa 22, sedangkan uji normalitas kelas eksperimen diperoleh L0 < L(0.05)(19) atau 0,103 < 0,196 untuk ᾳ = 5% dari jumlah siswa 19. Karena L0 < Ltabel maka H0 diterima, sehingga data posttest kelas eksperimen dan kelas kontrol berdistribusi normal. (2) Uji homogenitas pada kelas kontrol dan eksperimen diperoleh F = 1,65 dan F(0,05)(19,22) = 2,123. Berdasarkan kriteria pengujian hipotesis F< F(0,05)(19,22) posttest kelas kontrol dan eksperimen 1,65 < F(0,05)(19,22) = 2,123, maka H0 diterima sehingga dinyatakan data posttest kelas kontrol dan eksperimen homogen atau sama. (3) Terdapat pengaruh signifikan pada hasil belajar dengan jumlah nilai hasil belajar diperoleh nilai yang signifikan, pengujian hipotesis menggunakan rumus uji independen dua faktor untuk kelas eksperimen dan kontrol yaitu nilai X2hitung = 7,145 dan nilai X2tabel = 5,99 karena X2hitung > X2tabel maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh signifikan penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw terhadap hasil belajar Matematika di kelas V SD Negeri 055972 Gunung Tinggi Tahun Pelajaran 2023/2024.

Item Type: Thesis/Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Learning Outcomes, Jigsaw type model, Math Lessons
Subjects: 500 Natural Science and Mathematics > 510 Mathematics
300 Sosial Science > 370 Education
300 Sosial Science > 370 Education > 372 Elementary Education
Divisions: Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN/NIP
Pembimbing IRestio Sidebang, M.Pdrestiosidebang@gmail.comNIDN.0129038101
Pembimbing IIDr Eka Kartika Silalahi, S.Si., M.PdEkartikasilalahi@gmail.comNIDN.0129038101
Department: Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: KATERINA YOHANA SITOMPUL
Date Deposited: 07 May 2024 08:50
Last Modified: 07 May 2024 08:50
URI: http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/2318

Actions (login required)

View Item View Item