PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO ANIMASI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKN DI SD NEGERI 064025 TAHUN AJARAN 2023/2024

RAHMADANI, RAFITA RAGIL, 2005030220 (2024) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO ANIMASI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKN DI SD NEGERI 064025 TAHUN AJARAN 2023/2024. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.

[img] Text
COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (588kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (267kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (198kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (509kB)
[img] Text
BAB III-V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (694kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (216kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar siswa kelas III-A di SD Negeri 064025 Tahun Ajaran 2023/2024 tanpa menggunakan media pembelajaran video animasi dan hasil belajar siswa kelas III-A yang menggunakan media pembelajaran video animasi serta untuk mengetahui pengaruh penggunaan media pembelajaran video animasi terhadap hasil belajar siswa kelas III-A pada mata pelajaran PKn di SD Negeri 064025 Tahun Ajaran 2023/2024. Lokasi dan pelaksanaan penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri 064025 Tahun Ajaran 2023/2024 pada tanggal 06-08 Februari 2024 yang menjadi subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas III-A dan III-B dengan jumlah siswa dikelas III-A ada 25 orang dan III-B ada 25 orang. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan instrument tes essai. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar siswa di kelas III-A mendapat nilai rata-rata 62,24 dan setelah dilakukan posttest dengan memberikan pembelajaran dengan menggunakan media pembelajaran video animasi, hasil tes akhir rata-rata siswa kelas III-A menjadi 81,2 di SD Negeri 064025 Tahun Ajaran 2023/2024. Dan hasil belajar siswa di kelas III-B mendapat nilai rata-rata 64,3 setelah dilakukan posstest dengan memberikan pembelajaran tanpa menggunakan media pembelajaran animasi di kelas III-B mendapat nilai rata-rata 75,8 di SD Negeri 064025 Tahun Ajaran 2023/2024. Serta hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan dalam penggunaan media pembelajaran video animasi terhadap hasl belajar siswa pada mata pelajaran PKn di SD Negeri 064025 Tahun Ajaran 2023/2024.

Item Type: Thesis/Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Learning Outcomes, Animation Video Learning Media, Influence
Subjects: 300 Sosial Science > 301 Sociology and Anthropology, Human, Society
300 Sosial Science > 370 Education
300 Sosial Science > 370 Education > 372 Elementary Education
Divisions: Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN/NIP
Pembimbing IKRISTA SURBAKTI, S.Pd, M.SIdosen@gmail.comNIDN. 0110078402
Pembimbing IIDr. SRIE FAIZAH LISNASARI, M.Sidosen@gmail.comNIDN. 0025026706
Department: Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: RAFITA RAGIL RAHMADANI
Date Deposited: 27 May 2024 09:06
Last Modified: 27 May 2024 09:06
URI: http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/2520

Actions (login required)

View Item View Item