SINAGA, REFI INDRIANI BR, 1505030067 (2019) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL WORD SQUARE PADA MATA PELAJARAN IPS POKOK BAHASAN KEGIATAN JUAL BELI DI KELAS III SD NEGERI 040471 KAMPUNG MERDEKA TAHUN PELAJARAN 2018/2019. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.
Text
SAMPUL.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (545kB) |
|
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (340kB) |
|
Text
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (762kB) |
|
Text
BAB III-V.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (326kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan pembelajaran dan peningkatan hasil belajar siswa dengan menggunakana model Word square pada mata pelajaran IPS di kelas III SD Negeri 040471 Kampung Merdeka Tahun Pelajaran 2018/2019 Lokasi dalam penelitian ini adalah SD Negeri 040471 Kampung Merdeka. Subjek dalam penelitian adalah siswa kelas III SD Negeri 040471 Kampung Merdeka yang berjumlah 34 orang siswa dan sebagai objek meningkatkan hasil belajar IPS dengan Pokok Bahasan Kegiatan Jual Beli dengan menerapkan model pembelajaran Word square . Alat pengumpul data yang digunakan adalah tes essay dan lembar observasi. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan diperoleh hasil observasi aktifitas guru diperoleh 79% kreteria baik, pelaksaan pembelajaran aktivitas siswa diperoleh 80 kreteria baik sekali, ketuntasan secara klasikal diperoleh 88% dan nilai rata-rata siswa meningkat menjadi 82 adanya perbedaan kemampuan siswa yang signifikan ini setelah dilaksanaan perbaikan pembelajaran dengan menggunakan model Word square.
Item Type: | Thesis/Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Learning Has Yet To Learn The Word Squre Model |
Subjects: | 300 Sosial Science > 370 Education > 371.1 Teachers and Teaching |
Divisions: | Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD |
Department: | ["eprint_fieldopt_department_PROGRAM STUDI PGSD FAKULTAS KIP" not defined] |
Depositing User: | Mar'atul Qibtiyyah |
Date Deposited: | 14 Feb 2020 02:50 |
Last Modified: | 14 Feb 2020 02:50 |
URI: | http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/277 |
Actions (login required)
View Item |