TARIGAN, RISKI MEGA ROSA BR, 1505030451 (2019) PENGARUH SARANA DAN PRASARANA SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI KEC. TIGA BINANGA TAHUN AJARAN 2018/2019. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.
Text
SAMPUL.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (870kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (747kB) |
|
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
|
Text
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (4MB) |
|
Text
BAB III-V.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (8MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (382kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh sarana dan prasarana sekolah terhadap prestasi belajar siswa kelas V SD Negeri Kec. Tigabinanga. Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimana gambaran sarana dan prasarana SD Negeri 048233 Akreditas A Tahun Ajaran 2018/2019? (2) Bagaimana gambaran sarana dan prasarana SD Negeri 048002 Akreditasi C Tahun Ajaran 2018/2019? (3) Bagaimana gambaran prestasi belajar siswa kelas V SD Negeri 048233 Akreditasi A Tahun Ajaran 2018/2019? (4) Bagaiamana gambaran prestasi belajar siswa kelas V SD Negeri 048002 Akreditas C Tahun Ajaran 2018/2019? (5) Apakah ada pengaruh yang signifikan antara sarana dan prasarana sekolah terhadap prestasi belajar siswa kelas V SD Negeri 048233 Akreditas A Tahun Ajaran 2018/2019. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dan dengan menggunakan rumus uji independen antara dua faktor. Populasi seluruh siswa kelas V SD Negeri 048233 dan SD Negeri 048002 Tahun Ajaran 2018/2019. Sampel penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD Negeri 048233 dan SD Negeri 048002 Tahun Ajaran 2018/2019 yang berjumlah 50 siswa. Pengumpulan data sarana dan prasarana sekolah dan data prestasi belajar diperoleh melalui wali kelas V SD Negeri 048233 dan SD Negeri 048002 Tahun Ajaran 2018/2019.
Item Type: | Thesis/Skripsi (Skripsi) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | School Facilities and Infrastructure, Student Learning Achievement | ||||||||||||
Subjects: | 300 Sosial Science > 370 Education > 371.6 Educational Buildings 300 Sosial Science > 370 Education > 371.8 Students |
||||||||||||
Divisions: | Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD | ||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Department: | Pendidikan Guru Sekolah Dasar | ||||||||||||
Depositing User: | Mar'atul Qibtiyyah | ||||||||||||
Date Deposited: | 19 Feb 2020 02:55 | ||||||||||||
Last Modified: | 19 Mar 2021 04:21 | ||||||||||||
URI: | http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/299 |
Actions (login required)
View Item |