PEGARUH PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA PHL PADA DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN KOTA MEDAN

ANANDA, ADELLIA, 2102020054 (2025) PEGARUH PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA PHL PADA DINAS PEMADAM KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN KOTA MEDAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.

[img] Text
COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (404kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (220kB)
[img] Text
BAB 1.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (210kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (411kB)
[img] Text
BAB III-V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (787kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (107kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan (X 1) dan pengembangan sumber daya manusia (X2) terhadap kinerja PHL (Y). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Kuantitatif. Berdasarkan hasil penelitian (uji-t) pelatihan (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja PHL dengan nilai Thitung = 6.305 > Ttabel = 1,980 dan mempunyai angka signifikansi sebesar 0,001 < 0,05, pengembangan sumber daya manusia (X2) dengan nilai Thitung = 6.308 > Ttabel 1,980 dan mempunyai angka signifikansi sebesar 0,001 < 0,05. Secara simultan pelatihan (X1) dan pengembangan sumber daya manusia (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja PHL (Y), dengan nilai uji-f nilai Fhitung sebesar 23.803 > Ftabel sebesar 3,07 dan nilai probability sebesar 0,000 < 0,05. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pelatihan (X1) dan pengembangan sumber daya manusia (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja PHL (Y).

Item Type: Thesis/Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Training, Human Resources Development and PHL Performance
Subjects: 000 Generalities
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Manajemen
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN/NIP
Pembimbing IRIKAWATI GINTING MUNTHE, S.E., M.Sirikawati.ginting@gmail.com0114028003
Pembimbing IIJUPIANUS SITEPU, S.E., M.Mjupianus.karona@gmail.com0107068103
Department: Menajemen
Depositing User: Unnamed user with username Adellia Ananda
Date Deposited: 20 May 2025 09:48
Last Modified: 20 May 2025 09:48
URI: http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/3747

Actions (login required)

View Item View Item