SEMBIRING, SRIYANI BR, 1505030378 (2019) PERBANDINGAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SDN 040448 KOTA KABANJAHE DENGAN SISWA KELAS V SDN 040507 DESA MUNTE TAHUN PELAJARAN 2018/2019. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.
Text
SAMPUL.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (2MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (27kB) |
|
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (40kB) |
|
Text
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (174kB) |
|
Text
BAB III-BAB V.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (585kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (28kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbandingan prestasi belajar siswa kelas V SDN 040448 Kota Kabanjahe dengan siswa kelas V SDN 040507 Desa Munte Tahun Pelajaran 2018/2019. Adapun masalah dari prestasi siswa yang di kota dan di desa perkembangan teknologi yang tidak merata dan fasilitas sekolah yang kurang lengkap. Populasi siswa di SDN 040448 Kota Kabanjahe yang berjumlah 28 orang, yang terdiri dari 12 siswa laki-laki dan 16 siswa perempuan dan siswa di SDN 040507 Desa Munte berjumlah 24 orang, yang terdiri dari 10 siswa laki-laki dan 14 siswa perempuan. Jenis penelitian ini adalah ex post facto. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskripsi data, dan dengan menggunakan uji t. Pengumpulan data prestasi belajar diperoleh dari wali kelas V SDN 040448 Kota Kabanjahe dengan wali kelas V SDN 040507 Desa Munte Tahun Pelajaran 2018/2019. Dari hasil penelitian, diperoleh gambaran rata-rata prestasi belajar siswa kelas V SDN 040448 Kota Kabanjahe yang berjumlah 86.31 dan prestasi belajar siswa kelas V SDN 040507 Desa Munte berjumlah 80.96. Artinya prestasi belajar siswa kelas V SDN 040448 Kota Kabanjahe lebih baik daripada prestasi belajar siswa kelas V SDN 040507 Desa Munte Tahun Pelajaran 2018/2019.
Item Type: | Thesis/Skripsi (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | City Student Learning Achievement, Village Student Learning Achievement |
Subjects: | 300 Sosial Science > 370 Education > 371.1 Teachers and Teaching 300 Sosial Science > 370 Education > 371.3 Methods of Instruction and Study |
Divisions: | Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD |
Department: | ["eprint_fieldopt_department_PROGRAM STUDI PGSD FAKULTAS KIP" not defined] |
Depositing User: | Mar'atul Qibtiyyah |
Date Deposited: | 19 Mar 2020 03:42 |
Last Modified: | 19 Mar 2020 03:42 |
URI: | http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/499 |
Actions (login required)
View Item |