TELAUMBANUA, RIMANISNIA, 1505030303 (2017) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI PADA MATA PELAJARAN IPA POKOK BAHASAN ENERGI PANAS DI KELAS IV SD NEGERI 064032 MEDAN JOHOR TAHUN PELAJARAN 2016/2017. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.
Text
SAMPUL.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (253kB) |
|
Text
BAB I.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (629kB) |
|
Text
BAB II.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (1MB) |
|
Text
BAB III-BAB V.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (2MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Available under License Creative Commons Attribution. Download (217kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan pembelajaran pada penggunaan metode demonstrasi dan menigkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA pokok bahasan energi panas di kelas IV SD Negeri 064032 Medan Johor Tahun Pelajaran 2016/2017. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri 064032 Medan Johor. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IV yang berjumlah 35 orang dan objek penelitian ini adalah meningkatkan hasil belajar siswa melalui metode pembelajaran demonstrasi pada mata pelajaran IPA. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah lembar observasi dan tes. Dari hasil penelitian diperoleh data siklus I, hasil analisis observasi aktivitas guru memperoleh nilai 59% (cukup) dan observasi aktivitas siswa memperoleh nilai 55 (cukup). Siswa yang tuntas individu sebanyak 20 orang dan siswa yang belum tuntas sebanyak 15 orang, ketuntasan hasil belajar siswa secara klasikal adalah 53% dan nilai rata-rata siklus I 67 (tidak baik). Sedangkan pada siklus II, hasil analisis observasi aktivitas guru memperoleh nilai 85% (baik) sedangkan observasi aktivitas siswa memperoleh nilai 87% (baik). Siswa yang tuntas individu sebanyak 33 orang dan siswa yang belum tuntas sebanyak 2 orang, ketuntasan hasil belajar siswa secara klasikal adalah 94% dan nilai rata-rata siklus II adalah 88 (baik). Sehingga siklus II dinyatakan tuntas secara individu dan secara klasikal. Dari hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan metode demonsrasi telah berkategori baik dan hasil belajar siswa meningkat pada mata pelajaran IPA pokok bahasan energi panas di kelas IV SD Negeri 064032 Medan Johor Tahun Pelajaran 2016/2017.
Item Type: | Thesis/Skripsi (Skripsi) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Uncontrolled Keywords: | Learning, Abilities, Learning Methods Demonstration | ||||||||||||
Subjects: | 500 Natural Science and Mathematics > 507 Education, Research 300 Sosial Science > 370 Education > 372.3 Science for Elementary Education |
||||||||||||
Divisions: | Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD | ||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Department: | ["eprint_fieldopt_department_PROGRAM STUDI PGSD FAKULTAS KIP" not defined] | ||||||||||||
Depositing User: | Mar'atul Qibtiyyah | ||||||||||||
Date Deposited: | 31 Mar 2020 03:18 | ||||||||||||
Last Modified: | 14 Apr 2020 09:15 | ||||||||||||
URI: | http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/580 |
Actions (login required)
View Item |