HUBUNGAN PENGUASAAN DIKSI DENGAN KEMAMPUAN SISWA MENULIS ARGUMENTASI DI KELAS V SD NEGERI 067259 MEDAN JOHOR TAHUN AJARAN 2017/2018

SITORUS, KRISPA HOSARI, 1405030095 (2018) HUBUNGAN PENGUASAAN DIKSI DENGAN KEMAMPUAN SISWA MENULIS ARGUMENTASI DI KELAS V SD NEGERI 067259 MEDAN JOHOR TAHUN AJARAN 2017/2018. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.

[img] Text
COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (963kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (684kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (624kB)
[img] Text
BAB III-BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (606kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (5MB)

Abstract

Tujua dari peelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan penguasaan diksi dengan kemampuan siswa menulis argumentasi kelas V SD Negeri 067259 Medan Johor Tahun Ajaran 2017/2018. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD Negeri 067259 Medan Johor Tahun Ajaran 2017/2018 yang terdiri dari 2 kelas dengan jumlah 58 siswa. Sampel penelitian sebanyak 58 siswa yang diambil secara keseluruhan. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif korelasional. Ha (Hipotesis Alternatif) : Ada hubungan antara penguasaan diksi dengan kemampuan menulis argumentasi pada siswa kelas V SD Negeri 067259 Medan Johor. Ho (hipotesis Nol) : Tidak ada hubungan antara penguasaan diksi dengan kemampuan menulis argumentasi pada siswa kelas V SD Negeri 067259 Medan Johor. Teknik pengolahan data yang digunakan adalah korelasi Product Moment. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah Hubungan Penguasaan Diksi(x) instrumen pengumpulan datanya adalah instrument berbentuk pilihan berganda sebanyak 18 soal dan kemampuan menulis argumentasi(y) sebanyak 1 soal berbentuk essay test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata penguasaan diksi siswa sebesar 77,83 dan rata-rata kemampuan menulis argumentasi siswa sebesar 79,38. Besarnya korelasi antara penguasaan diksi dengan kemampuan menulis argumentasi siswa yaitu sebesar 0,93098 yang berkategori sangat kuat artinya penguasaan diksi mempengaruhi kemampuan menulis argumentasi. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan positif antara penguasaan diksi dengan kemampuan menulis argumentasi di dalam keseluruhan siswa kelas V SD Negeri 067259 Medan Johor Medan.

Item Type: Thesis/Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Relationships, Mastery diction, Writing Argumentation.
Subjects: 300 Sosial Science > 370 Education > 371.8 Students
Divisions: Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN/NIP
Thesis advisorDrs. Pandapotan Tambunan, M.PdNIP.196602101992031001UNSPECIFIED
Thesis advisorEka Oksani Harahap, S.Pd., M.PdUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Department: ["eprint_fieldopt_department_PROGRAM STUDI PGSD FAKULTAS KIP" not defined]
Depositing User: Friska Elsa Carolina
Date Deposited: 26 Jun 2020 02:31
Last Modified: 03 Jul 2020 07:24
URI: http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/793

Actions (login required)

View Item View Item