PENGARUH MODEL PROBLEM SOLVING TERHADAP HASIL BELAJARAN SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA MATERI KELILING DAN LUAS PERSEGI PANJANG DI KELAS IV UPT SD NEGERI 101804 GEDUNG JOHOR KECAMATAN NAMORAMBE TAHUN AJARAN 2021/2022

SIMANJUNTAK, ROSMEI, 1805030093 (2022) PENGARUH MODEL PROBLEM SOLVING TERHADAP HASIL BELAJARAN SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA MATERI KELILING DAN LUAS PERSEGI PANJANG DI KELAS IV UPT SD NEGERI 101804 GEDUNG JOHOR KECAMATAN NAMORAMBE TAHUN AJARAN 2021/2022. Skripsi thesis, UNIVERSITAS QUALITY.

[img] Text
COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (12MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (391kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (126kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (187kB)
[img] Text
BAB III-V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (640kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (19kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (8MB)

Abstract

Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Model Pembelajaran Problem Solving terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matematika Materi Keliling dan Luas Persegi Panjang di kelas IV SD Negeri 101804 Gedung Johor Kecamatan Namorambe Tahun Ajaran 2021/2022. Jenis penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen dengan populasi seluruh siswa kelas IV SD Negeri 101804 Gedung Johor terdiri dari 2 kelas. Sampel penelitian terdiri dari 2 kelas, ditentukan dengan teknik sampling pruposive, yaitu kelas IVA dengan menggunakan model pembelajaran problem solving dan kelas IVB dengan menggunakan pembelajaran konvensional. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes hasil belajar siswa dalam bentuk soal essay sebanyak 10 soal yang telah dinyatakan valid oleh validator. Untuk menguji hipotesis digunakan uji Independen Antar Dua Faktor, setelah uji persyaratan analisis digunakan yaitu uji normalitas dan uji homogenitas. Berdasarkan X2hitung>X2tabel yaitu 8,32>5,99 pada taraf signifikan α=0,05 maka dapat dikatakan ada Pengaruh Model Problem Solving Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika Materi Keliling Dan Luas Persegi Panjang Di SD Negeri 101804 Gedung Johor Tahun Ajaran 2021/2022.

Item Type: Thesis/Skripsi (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Student learning outcomes Problem Solving learning strategy
Subjects: 500 Natural Science and Mathematics > 510 Mathematics
300 Sosial Science > 370 Education
300 Sosial Science > 370 Education > 372.2 Elementary School
Divisions: Fakultas KIP > Prodi Pendidikan Guru SD
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN/NIP
Pembimbing IR.L HOLMES PARHUSIP, S.Pd., M.Pddosen@gmail.comNIDN. 0128098002
Pembimbing IIHOTMA TIOLINA SIREGAR, M.Pddosen@gmail.comNIDN. 0112078003
Department: Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: ROSMEI SIMANJUNTAK
Date Deposited: 05 Jul 2022 08:23
Last Modified: 05 Jul 2022 08:23
URI: http://portaluniversitasquality.ac.id:55555/id/eprint/1463

Actions (login required)

View Item View Item